Gelar Pekan Vaksinasi, PMI Targetkan 1.100 Warga

MERAUKE-Palang Merah Indonesia (PMI) Cabang Merauke menggelar pekan palang vaksinasi yang dimulai di SMPN  Buti, Merauke, Senin (23/8). Kepala PMI Cabang Merauke Dominikus Ulukyanan mengungkapkan, pekan  vaksinasi   ini akan berlangsung  selama 5 hari kedepan yang dimulai dari SMPN I Buti.     “Untuk hari pertama, kita mulai di SMPN Buti.  Selanjutnya, kita lanjutkan di  Kantor … Lanjutkan membaca Gelar Pekan Vaksinasi, PMI Targetkan 1.100 Warga